Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2009

Interpersonal Communication

Analisis Transaksional Sebagai Teori Analisis transaksional merupakan suatu teori tentang kepribadian dan suatu psikoterapi yang sistematis untuk perkembangan maupun perubahan pribadi. Pada dasarnya teori ini adalah tentang kepribadian dimana menggambarkan struktur manusia secara psykologis yang terdiri dari 3 bagian yaitu:

Critical Discourse Analysis

CDA merupakan jenis discourse analytical research yang terutama mempelajari social power abuse, dominasi, dan ketidaksetaraan yang terbentuk, diproduksi, dan ditentang oleh teks dan pembicaraan dalam konteks sosial dan politik . Prinsip-prinsip CDA sudah ditemukan dalam critical theory dari Frankfurt School sebelum Perang Dunia II. Aliran ini fokus pada bahasa dan discourse yang diinisiasikan dengan ‘critical linguistics’ yang muncul (terutama di Inggris dan Australia) pada akhir tahun 1970-an. CDA meliputi seperti pragmatics, conversation analysis, narative analysis, rhetorics, sociolinguistics, ethnography, dan media analysis.

Feminisme John Storey

FEMINISME Kali ini feminisme menurut John Storey dibagi menjadi 4 jenis yaitu feminisme radikal, feminisme Marxist, feminisme liberal dan dual systems theory. 1. Radical Feminists Dijelaskan sebagai feminisme radikal akibat tekanan dan dominasi dari suatu system patriarki dimana posisi perempuan lebih rendah daripada laki-laki.